Cara Mengatasi Bau Mulut Tidak Sedap


Cara Mengatasi Bau Mulut Tidak Sedap - Bau Mulut tidak sedap sangatlah merugikan kita apalagi ketika ada pertemuan penting maupun ketika bersama teman kencan, bahkan sering kali bau itu muncul tanpa disadari. Sebenarnya bau mulut tidak sedap muncul akibat dari adanya pembusukan yang terjadi didalam mulut. Pembusukan bisa terjadi akibat kurang sadarnya Anda terhadap kebersihan mulut anda sendiri. Cara mengatasi bau mulut sangatlah mudah selain menjaga dan mencegah pembusukan sisa makanan pada mulut dengan rajin menggosok gigi serta merawat kebersihan karang gigi dengan menggunakan obat kumur.

Cara Mengatasi Bau Mulut Tidak Sedap KLU IC


Cara Mengatasi Bau Mulut Tidak Sedap

Selain itu ada faktor lain yang bisa menimbulkan bau mulut tidak sedap seperti adanya peningkatan asam lambung yang menjadikan perut kelebihan gas, pada saat Anda bersendawa udara kosong yang sudah bercampur dengan gas asam lambung bisa dengan mudah menyebabkan bau mulut tidak sedap. Peningkatan asam lambung terjadi karena kurangnya pasokan makanan yang akan dicerna oleh lambung, hal ini menjadikan lambung memproduksi asam lambung secara berlebihan. Dalam kondisi terdesak agar bau mulut tidak mengganggu ada baiknya Anda menyediakan permen mint yang bisa menetralisir bau yang terjadi di dalam mulut atau menggunakan penyegar mulut yang bisa disemprotkan secara langsung kedalam mulut Anda ketika merasa kurang sedap.

Untuk itu ada baiknya kita sadar bahwa bau mulut tidak sedap bisa diatasi dengan cara mengatasi sumber bau mulut tersebut, seperti menjaga kebersihan mulut kemudian Anda bisa tetap mengkonsumsi makanan kecil agar lambung tidak kosong sehingga peningkatan gas pada lambung tetap dapat dikontrol. Serta dalam keadaan mendesak Anda bisa menggunakan perment mint dan juga penyegar mulut untuk menetralisir bau tidak sedap yang muncul. Sekian tentang Cara Mengatasi Bau Mulut Tidak Sedap, salam KLU IC.

Title Post: Cara Mengatasi Bau Mulut Tidak Sedap
Rating: 100% based on 99998 ratings. 5 user reviews.
Author: Fandi Adhitya
Terimakasih sudah berkunjung di KLU IC, Jika ada kritik dan saran silahkan tinggalkan komentar.

Anda baru saja membaca artikel yang berkategori Kesehatan dengan judul Cara Mengatasi Bau Mulut Tidak Sedap. Anda bisa bookmark halaman ini dengan URL http://kluic.blogspot.com/2013/06/cara-mengatasi-bau-mulut-tidak-sedap.html. Terima kasih!
Ditulis oleh: Fandi Adhitya - Sabtu, 01 Juni 2013

Belum ada komentar untuk "Cara Mengatasi Bau Mulut Tidak Sedap"

Posting Komentar